prosiding image
Judul:Prosiding Seminar Nasional Kefarmasian 2022
Tema:Riset Dan Pengembangan Produk Farmasi Dan Pangan Halal Di Indonesia
Publisher:Tadulako Publishing
ISBN:978-623-94803-9-4
Tahun:2022

 

Analisis Penyimpanan dan Pemusnahan Obat Narkotika Dan Psikotropika di Instalasi Farmasi RSUD Mamuju Tengah

Muhamad Rinaldhi Tandah, Rista Astriani MS, Arya Dibyo Adisaputra, Khusnul Diana

Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Sirih (Piper betle L.) Dan Sirih Merah (Piper ornatum) Terhadap Bakteri Pseudomonas aeruginosa

Erma Yunita, Kartika Susan Dewanti, Tia Hayu Narendra, Khiyarotul Ummah,
Nadila Selva Puspita Sari, Tasyanda Putri Renaldi

Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi di Puskesmas Kecamatan Rawalumbu

Khasanatul Ainun Fajriah, Fajar Amirulah

Analisis Proksimat Limbah Cangkang Kerang Hijau (Perna viridis)

Suhaera, Yunisa Friscia Yusri, Nurul Naimah

Profil Pelayanan Informasi Obat (PIO) Dengan Resep Antibiotika di Apotek Kabupaten Bekasi

Bella Nabila, Iin Ruliana Roheti, Maratun Shoaliha

Analisis Biaya Medis Langsung Pada Pasien Depresi Rawat Jalan Peserta BPJS di RSJ Islam Klender Jakarta Timur Periode 2021

Davida Adela Rahayu, Silfera Indra Yanti, Maratun Shoaliha

Antihiperlipidemia Ekstrak Etanol Daun Eboni (Diospyros celebica B.) Dengan Parameter Kolesterol Total Pada Tikus Putih (Rattus norvegicus L.) Yang Diinduksi Pakan Lemak Tinggi

Ihwan, Citrawati, Akhmad Khumaidi, Khildah Khaerati

Analisa Biaya Medik Langsung Pasien Rawat Jalan Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta

Fitria Dhirisma, Elis Juwita Anggraeni

Pengaruh Metode Ekstraksi Terhadap Aktivitas Antioksidan Buah Buni (Antidesma bunius L.)

Hamdayani L.A, Mely Tresya Paereng, Abd. Halim Umar

Uji Aktivitas Ekstrak Terpurifikasi Kulit Batang Langir (Albizia saponaria) Sebagai Antiketombe Terhadap Jamur (Malessezia furfur)

Himaniarwati, Nur Herlina Nasir, Sri Anggarini Rasyid, Ardiansyah

Formulasi Hair Tonic Kombinasi Ekstrak Etanol Lidah Mertua (Sansevieria trifasciata-Laurentii Prain) Dan Lidah Buaya (Aloe Vera L.) 

Tuti Handayani Zainal*, Maria Ulfa, Marsella Ponglu

Formulasi Dan Uji Nilai Sun Protecting Factor (SPF) Krim Tabir Surya Ekstrak Etanol Alga Eucheuma cottonii Dengan Eucheuma spinosum Secara In Vitro

Nur Ida , Ermina Pakki, Nur Fadliah

Uji Efektivitas Ekstrak Daun Mahkota Dewa (Phaleriamacrocarpa (Scheff.) Boerl) Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah PadaTikus Putih Jantan Galur Wistar (Rattus norvegicus)

Nurjannah Bachri, Nurhikma Awaluddin, Jumrah Sudirman, Sri Wahyuningsih, Primalova Septiavy Estiadewi, Dessy Adelia Pramesty, Nurhayanti

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemampuan Remaja Dalam Memilih Produk Kosmetik Pada Wajah Di Kabupaten Pasangkayu

Amelia Rumi, Nirwana, Khusnul Diana

Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Kesehatan dan Non Kesehatan Terhadap Penggunaan Obat Antibiotik di Universitas Tadulako

Amelia Rumi, Firdawati Amir Parumpu, Muhammad Yoga Aulia

Gambaran Tingkat Pengetahuan Swamedikasi Anemia Pada Mahasiswa Kesehatan Dan Non Kesehatan Universitas Tadulako

Amelia Rumi , Firdawati Amir Parumpu, Nadia Saphira Khairunisa

Evaluasi Pengelolaan Obat Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Kendari Tahun 2019

Sabarudin, Asniar Pascayantri, Nurramadhani A. Sida, Sukhria Patahuddin

Pengukuran Parameter Spesifik Dan Non Spesifik Simplisia Dan Ekstrak Etanol Daun Pecut Kuda (Stachytarpheta Jamaicensis (L.) Vahl)

Yuri Pratiwi Utami, Imrawati, Nurhaji Pattimahu

Views : 1,662